Unik Banget, Ini Kisah di Balik Tradisi Bagi Hasil Panen di Pangandaran

Tapi di Kabupaten Pangandaran, tradisi ini berawal dari kisah peperangan yang terjadi di masa silam.

Ari Syahril Ramadhan
Jum'at, 05 Februari 2021 | 15:52 WIB
Unik Banget, Ini Kisah di Balik Tradisi Bagi Hasil Panen di Pangandaran
Petani padi di Pangandaran tengah memisahkan biji padi dari tangkainya. Di Pangandaran terdapat kisah unik dan menarik yang melatarbelakangi tradisi bagi hasil antara petani penggarap dan pemilik lahan. [Times Indonesia]

Kemudian, perbukitan yang hancur itu dijadikan lahan pertanian sawah dengan luas kurang lebih 4 hektare oleh masyarakat. "Saat pertama kali panen padi pada tahun 1200 Masehi hasil pertanian harus dibagi enam berbanding satu," terangnya.

Jadi, hitungan tersebut merupakan penghargaan kepada tujuh orang yang telah meratakan perbukitan karena pertempuran sehingga menjadi areal pesawahan di wilayah Kabupaten Pangandaran.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini

Tampilkan lebih banyak