"Gak usah dihujat aja gue udah susah banget," kata Aming. "Kalian menciptakan monster, kenapa kalian menyalahkan aku kenapa gue yang harus kalian hujat, lu mau gue seperti ini, lu cuci tangan menyalahkan gue, gue kayak jadi bingung,"
Curahan hati seorang Aming yang beredar luas dan menjadi topik pembicaraan ini menuai ragam dukungan dari para warganet yang telah menyimak kisah hidupnya yang ternyata tak mudah selama ini.
"Aku ngefans sama Aming, lucu, jujur, just be yourself Ming," tulis akun Eddy***.
"Terimakasih kak Aming sudah mau terbuka dan dan jujur menceritakan kisah hidupmu ke publik," timpal yang lain Amyg***.
Baca Juga:Pernah Dilecehkan hingga Diperkosa, Aming Sebut Dirinya Jadi Depresi hingga Gangguan Kepribadian
"Aming adalah pribadi spesial, dengan tidak melakukan pelecehan yang sama ke oranglain, serta tidak menyakiti oranglain saja menunjukkan bahwa Aming istimewa," sahut akun lain Kak Chi***.
Kontributor : Ririn Septiyani