"Ngasih 20 ribu pak," celetuk @amor***.
"Harus divideokan supaya orang tau kita orang mulia," kata @user5***.
Banyaknya komentar miring yang memandang nominal dari Jusuf Hamka tersebut langsung disanggah oleh warganet lain yang tak setuju dengan pemikiran soal nominal.
"Walaupun 20 ribu, dia bisa berbagi sehari ke 50 orang lebih daripada seratusan ke 1 atau 2 orang," sanggah akun @zulzu***.
Baca Juga:Jusuf Hamka Mengaku Sedih Mimpi Besarnya Ini Belum Terwujud, Tentang Apa?
"Yang bilang cuma 20 ribu, woi dia udah ngasih pekerjaan disitu udah pada bersyukur itu bro," tambah yang lain @zamz***.
"Banyak orang melihat nominal, saya cuma melihat dimana dia masih sempat untuk berbagi," tulis @Mes***.
"Bagi bagi 20 ribu dilihatkan, tapi bangun masjid dan mushola gak pernah dipublikasikan, sehat selalu pak haji," ketik @mrc***.
Kontributor : Ririn Septiyani
Baca Juga:Terungkap! Ternyata Toa Masjid Jadi Pembuka Jalan Jusuf Hamka Masuk Islam, Begini Ceritanya