Terpopuler: Ketua Geng Motor di Bandung Diduga Terlibat Mafia Narkoba Internasional, Viral Karnaval 17-an Pesulap Merah

Seorang ketua geng motor di Rancaekek, Bandung diduga terlibat dalam jaringan pengedar narkoba internasional.

Galih Prasetyo
Kamis, 18 Agustus 2022 | 10:38 WIB
Terpopuler: Ketua Geng Motor di Bandung Diduga Terlibat Mafia Narkoba Internasional, Viral Karnaval 17-an Pesulap Merah
Polresta Bandung berhasil mengungkap peredaran 3 kg sabu dengan jaringan geng motor di Rancaekek, Juni 2022 lalu. [Ayobandung.com/Gelar Aldi S]

Baca selengkapnya

5. Ngaku Beli Pertalite, Musni Umar 'Dirujak' Publik: Rektor Pakai BBM Subsidi Nggak Malu?

Sosiolog Musni Umar [Twitter Musni Umar]
Sosiolog Musni Umar [Twitter Musni Umar]

Sosiolog Musni Umar tengah menjadi sorotan bahan 'rujakan' warganet usai mengaku membeli bensin jenis pertalite.

Hal tersebut secara terang-terangan dipaparkannya melalui cuitan akun pribadinya @musniumar di jejaring media sosial Twitter.

Baca Juga:Petaka Mahasiswa UI di Hari Kemerdekaan, Jadi Korban Begal Saat Makan di Warkop

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak