Taman Bunga Celosia tergolong tempat wisata baru di Bandungan. Tempat wisata ini menyajikan kumpulan bunga-bunga yang bermekaran dan indah serta tertata rapi. Bagi pecinta bunga, tempat wisata satu ini wajib dikunjungi saat ke Semarang.
Selain itu terdapat beberapa spot foto yang bagus, indah dan instagramable banget. Diantaranya ada kincir angin khas Belanda, singanya Singapura dan replika dari rumah the bobit yang mungil. Lokasinya berada di Jl. Wisata Gedong Songo KM.5 Kecamatan Bandungan, Semarang.
5. Susan SPA & Resort
Kamu tidak akan menyesal ketika berkunjung ke Susan SPA & Resort. Sebab lokasinya berada di ketinggian. Tempat ini sering dikunjungi untuk melepaskan penat dan bersantai. Kamu juga bisa mihat pemandangan alam yang asri sembari bersantai di kolam hangat.
Untuk bisa masuk ke resort itu tanpa harus menginap, kamu hanya membayar tiket masuk Rp25.000. Adanaya taman dan sejumlah bangunan cocok untuk spot foto. Lokasinya ada di Jl. Gintungan Utara Piyoto, Deso, Jetis, Bandungan, Kabupaten Semarang.
6. Pondok Kopi
Saat sudah berada di Bandungan, khusunya di kawasan Sidomukti, jangan sampai kamu tidak mampir ke Pondok Kopi. Lokasi ini menjadi tempat favorit untuk nongkrong.
Sembari menikmati kopi dan sejumlah hidangan yang ada, kamu bisa melihat indahnya Semarang dari ketinggian. Terlebih pada malam hari, gemerlip lampu di Semarang sangat indah. Lokasinya ada di Jl. Goa Jepang, Jimbaran, Kecamatan Bandungan, Kabupaten Semarang.
Demikian daftar serta ulasan tentang wisata Bandungan. Sangat menarik dan penasaran untuk dikunjungi kan? Pastikan masuk daftar list liburanmu.
Baca Juga: Termasuk Semarang, Sejumlah Kota Diprediksi akan Turun Hujan Lebat Disertai Petir
Kontributor : Muhammad Aris Munandar
Tag
Berita Terkait
-
Banjir di Jalur Rel Semarang, Sejumlah Perjalanan Kereta Api dari Jakarta Dibatalkan dan Dialihkan
-
Pesangon dan THR Tertahan, Mantan Buruh Sritex Demo Pengadilan
-
Amran Desak Pengusutan Tuntas Penyelundupan Bawang Bombay di Semarang
-
Perjalanan Rombongan Guru Jakarta Berakhir Duka: Hiace Tabrak Truk di Tol Semarang, 1 Tewas
-
Semarang Jadi Primadona Libur Nataru 2026, Kota Lama hingga Lawang Sewu Dipadati Wisatawan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
Ketua DPRD Bogor Desak Polisi 'Sikat Habis' Tambang Emas Ilegal di Pongkor dan Cigudeg
-
Dilema Perut vs Aturan di Pongkor: ESDM Akui Marak Tambang Emas Ilegal di Bogor
-
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 17 Kurikulum Merdeka: Panduan Lengkap Identifikasi SDA
-
Baru Kumpul Tahun Baru, Keluarga Pramugari Esther Aprilita di Bogor Masih Berharap Mukjizat
-
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 205: Bedah Tuntas Dampak Monopoli Perdagangan