SuaraJabar.id - Nomor WhatsApp tiba-tiba terblokir? Anda tidak perlu panik. Sebab penyebab nomor WhatsApp terblokir secara tiba-tiba itu ada beberapa hal yang perlu Anda perhatikan.
Mulai dari penggunaan aplikasi WhatsApp yang salah hingga Anda diblokir sejumlah pengguna WhatsApp.
Belum lama ini WhatsApp telah mengotomatiskan banyak tools yang bertujuan untuk menjauhkan malware dan spam.
Berikut ini penyebab nomor Whatsapp terblokir dan kenali penyebab nomor WhatsApp terblokir secara tiba-tiba:
1. Ada beberapa pengguna Whatsapp yang blokir Anda
Bisa jadi ada beberapa pengguna WhatsApp yang blokir Anda. Sehingga WhatsApp Anda pun terblokir dan tidak bisa dipakai.
Saat ini pengguna dapat dengan bebas melaporkan atau memblokir Anda yang dianggap sebagai spam.
2. WhatsApp Anda termasuk aplikasi WhatsApp modifikasi
Saat ini muncul WhatsApp modifikasi seperti WhatsApp Plus atau juga WhatsApp GB. Nah, sebenarnya ini bahaya karena bukan aplikasi WhatsApp asli. WhatsApp pun mencegah pengguna untuk menggunakan modifikasi ini dengan memblokir sementara nomor pengguna modifikasi tersebut.
Baca Juga: Update Fitur Pesan Menghilang WhatsApp, Hapus Otomatis Obrolan Bisa Diatur
3. Mungkin Anda mengirim file berisi virus atau juga malware berbahaya
Hati-hati juga dengan file yang Anda kirim. Bisa jadi Anda mengirim file mengandung virus dan malware berbahaya. Ini juga yang bisa menyebabkan WhatsApp Anda terblokir.
4. Blast banyak pesan ke nomor hingga dianggap Anda mengirimkan "sampah"
Mengirim banyak pesan ke nomor yang tidak menyimpan nomor Anda juga bisa menyebabkan WhatsApp anda diblokir. Sebab Anda ditandai sebagai spam dan si pengguna yang dikirimkan pesan oleh Anda melaporkan / report.
5. Perilaku yang tidak pantas
Saat ini WhatsApp bisa sangat waspada terhadap keamanan penggunanya dan meningkatkan pengalaman mereka menggunakan aplikasi.
Tag
Berita Terkait
-
WASPADA! 12 Aplikasi Ini Diduga Bisa Intip Chat WhatsApp Anda, Segera Cek dan Hapus dari HP
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah yang Bisa Telepon dan Balas WhatsApp, Fungsional
-
Cara Kirim Chat WhatsApp ke Nomor Sendiri, Praktis untuk Simpan Catatan Penting
-
5 Rekomendasi Smartwatch yang Bisa WhatsApp, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
Waspada Ancaman Digital: Kenali dan Atasi Virus Komputer
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
4 Tips Belanja Sayur Online Dari Rumah, Pilih Toko Tepercaya Seperti BlibliFresh
-
Fakta-fakta di Balik Video Viral Pengeroyokan Guru: Ada Tantangan Duel Jantan Saat Jam Istirahat
-
Basarnas Pantau Ketat Kebakaran di Kedalaman Tambang Emas Pongkor
-
Dirjen Politik Kemendagri Akmal Malik Ajak Kepala Daerah Wujudkan Asta Cita Bidang Ketahanan Pangan
-
Viral Screenshot Jokowi Minta Jangan Dipenjara Soal Ijazah Palsu, Ini Fakta Sebenarnya