SuaraJabar.id - Berbicara mengenai bandara, bukan hanya berbicara soal pesawat, pilot, pramugari atau jadwal keberangkatanya saja.
Di bandara ada banyak pegawai termasuk staff khusus bandara. Mungkin Anda baru mendengar jabatan ini dan bertanya-tanya apa tugasnya dan berapa gaji staff bandara?
Sebelum membahas lebih jauh berapa gaji staff bandara, kita kenali dulu tugas-tugas staff bandara, di bawah ini :
1. Bagian tiket
Bagian tiket ini merupakan personil yang tugasnya melayani penumpang khususnya dibagian penjualan dan pemesanan tiket.
Selain di bandara, personil ini ada yang ditempatkan di pusat, ada juga yang ditempatkan di agen-agen penjualan tiket.
Petugas staff bandara ini harus memiliki ketelitian yang bagus dan juga harus memiliki kemampuan marketing.
2. Bagian Chek In Counter
Bagian ini bertugas melayani pengecekan tiket keberangkatan dan mencocokan tiket yang dibawa dengan identitas penumpang.
Baca Juga: Miris, Gaji Honorer Padangsidimpuan Hanya Rp 850 Ribu
Petugas akan menerbitkan boarding-pass yang didalamnya tercantum informasi penumpang seperti nama, nomor penerbangan, waktu boarding pass, nomor kursi serta ruang tunggu asala dan tujuan keberangkatan.
Penumpang yang membawa bagasi akan di check-in juga menimbang berat dan menginout bagasi serta diberi label.
3. Boarding Gate
Jadi tugas bagian staff Boarding Gate disini adalah memberikan informasi sekaligus melakukan pengecekan akhir, seperti: menginformasikan waktu Boarding, pengecekan kondisi penumpang, memandu penumpang menuju pesawat sesuai penerbangannya, mengecek penumpang apakah sudah benar-benar berada di dalam pesawat.
4. Bagian Transfer Desk
Transfer desk ini merupakan tempat untuk melayani setiap penumpang yang akan datang kemudian akan transit dan pindah pesawat lainnya.
Berita Terkait
-
Gaji Rp5 Juta Bisa Dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Murah dan Tips Biar Cicilan Tak Seret
-
Update Terbaru Kenaikan Gaji PNS, PPPK, dan TNI-Polri Tahun 2026
-
Daftar Website Freelance 2026 dengan Gaji Dolar
-
Gaji Guru Dinilai Tak Layak, Komisi X DPR Dorong Upah Minimal Rp 5 Juta
-
Gaji Guru Honorer Cuma Rp200-500 Ribu, DPR Ingatkan Negara: Pembiaran Adalah Bentuk Pelanggaran HAM
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Cuma Modal 5 Juta Bisa Bawa Pulang Toyota? Ini 2 Pilihan Mobil Impian dan Simulasi Cicilannya
-
Update Mencekam Longsor Cisarua: 48 Jenazah Dievakuasi, 33 Warga Masih Hilang
-
Warga Sakit Harus 'Numpang' ke Tangerang, Ketua DPRD Desak Pemkab Bogor Bangun RS Baru
-
Kurator GBTI: Sejarah Tionghoa Bukan Cerita Pinggiran, tapi Bagian dari Indonesia
-
4 Wisata Alam Bogor dan Cianjur Ini Visualnya Kebangetan, Wajib Masuk Wishlist Gen Z