SuaraJabar.id - Persib Bandung berhasil mengakhiri paruh musim Liga 1 2023/2024 sebagai runner up. Hasil ini tentu berkat tangan dingin Bojan Hodak.
Kekinian, Persib Bandung sukses melumat PSS Sleman dengan skor 4-1 pada pekan ke-17 atau laga terakhir putaran pertama Liga 1 2023/2024 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) Bandung, Sabtu (28/10/2023) malam WIB.
Empat gol Persib Bandung dicetak oleh gol bunuh diri Thales Lira di menit ke-3, David da Silva menambah satu gol tambahan pada menit ke-21, Frets Butuan menit ke-70 dan Beckham Putra menit ke-77. Sementara gol tunggal PSS Sleman dicetak oleh Kim Kurniawan di menit ke-36.
Berkat kemenangan ini Persib Bandung bertengger di peringkat dua klasemen Liga 1 2023/2024 dengan koleksi 31 poin. Maung Bandung terpaut empat poin dari Borneo FC di posisi puncak.
Sementara kekalahan membuat PSS Sleman berada di papan bawah. Mereka kini berada di posisi 14 dengan koleksi 19 poin.
Hasil yang didapat Persib Bandung ini tentu tak lepas dari tangan dini Bojan Hodak. Semenjak dilatih oleh juruk taktik asal Kroasia itu, Maung Bandung perlahan bangkit.
Sebelumnya, Persib Bandung berada di papan tengah klasemen Liga 1 2023/2024 saat dilatih oleh Luis Milla. Kini permainan Persib Bandung berkembang pesat saat ditukangi Bojan Hodak.
Terbukti lini serang Persib Bandung kembali tajam. Permainan duet David da Sila dan Ciro Alves terbukti mematikan buat pertahanan tim lawan.
Berita Terkait
-
Hajar Dewa United, Borneo FC Juara Paruh Musim Liga 1 2023/2024
-
Tiga Alasan PSS Sleman Kalah Menyakitkan saat Hadapi Persib Bandung, Lini Belakang Kopong
-
Mimpi Buruk Berlanjut, PSS Sleman Babak Belur Dihajar Persib Bandung 4-1
-
Hasil BRI Liga 1: Persib Ngamuk di GBLA, Bantai PSS Sleman 4-1
-
Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Malam Ini, 28 Oktober 2023
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
4 Tips Belanja Sayur Online Dari Rumah, Pilih Toko Tepercaya Seperti BlibliFresh
-
Fakta-fakta di Balik Video Viral Pengeroyokan Guru: Ada Tantangan Duel Jantan Saat Jam Istirahat
-
Basarnas Pantau Ketat Kebakaran di Kedalaman Tambang Emas Pongkor
-
Dirjen Politik Kemendagri Akmal Malik Ajak Kepala Daerah Wujudkan Asta Cita Bidang Ketahanan Pangan
-
Viral Screenshot Jokowi Minta Jangan Dipenjara Soal Ijazah Palsu, Ini Fakta Sebenarnya