SuaraJabar.id - Dalam rangka menyambut hari jadi ke-129 tahun yang akan jatuh pada 16 Desember 2024 nanti, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk menggelar "BRI Creator Fest 2024". Dengan mengusung tema "BRILiaN dan Cemerlang", kompetisi ini bertujuan untuk menggali potensi kreatif dari berbagai lapisan masyarakat, sekaligus mempererat hubungan antara BRI dan masyarakat luas khususnya content creator.
Terkait dengan program Creator Fest 2024, Corporate Secretary BRI Agustya Hendy Bernadi menyampaikan melalui kompetisi ini BRI ingin menunjukkan komitmen dalam mendukung perkembangan industri kreatif di Indonesia.
“Kompetisi ini diharapkan dapat mendorong semangat kreatif para peserta, memperkuat keterlibatan masyarakat dengan BRI, dan menciptakan dampak positif yang sejalan dengan visi BRI untuk terus berkembang sebagai bank yang inovatif dan berdampak bagi masyarakat Indonesia,” imbuhnya.
Yang membuat kompetisi ini semakin menarik adalah total hadiah yang mencapai Rp600 juta. Para pemenang dari masing-masing kategori tidak hanya akan mendapatkan hadiah uang tunai, tetapi juga penghargaan dan pengakuan di tingkat nasional. Selain itu, karya mereka akan dipromosikan melalui berbagai saluran media BRI, memberikan eksposur yang lebih luas di kancah nasional.
Baca Juga: BRI Sulap Sungai Buntu Jadi Sumber Ekonomi, Begini Caranya!
Dalam rangkaian kompetisi ini, BRI tidak hanya menyediakan hadiah menarik bagi para pemenang, tetapi juga memberikan kesempatan bagi para kreator untuk mendapatkan eksposur yang lebih luas melalui platform digital BRI Creator Fest 2024 menghadirkan lima kategori kompetisi yang dapat diikuti oleh peserta dari seluruh Indonesia:
- Jurnalistik
- Fotografi
- Creative + Blog
- Short Movie
- Sosial Media Content
Beberapa syarat dan ketentuan pendaftaran sebagai berikut:
1. Peserta merupakan Warga Negara Indonesia yang berpotensi sebagai jurnalis tetap maupun lepas (freelance) yang bekerja di media massa lokal maupun nasional, bisa berbentuk media cetak, daring (online), radio, atau televisi.
2. Karya yang diikutsertakan sesuai dengan tema utama “BRI BRILiaN dan Cemerlang” dan diperbolehkan memilih satu dari sub tema berikut:
a. Layanan inklusif & inklusi Keuangan
Baca Juga: BRI Kembali Jadi Sponsor Utama Liga 1 2024-2025
b. Transaksi & Digitalisasi BRI
Berita Terkait
-
Tyronne del Pino Absen, 3 Pemain Ini Bisa Kacaukan Pertahanan Bali United
-
Hasil BRI Liga 1: Momen Pulang ke Rumah, PSS Sleman Malah Dihajar Dewa United
-
Belanja Sepuasnya di SOGO, Manfaatkan Diskon Menarik dari BRI
-
FIFA Nilai Persib Klub Paling Profesional se-Indonesia, Bobotoh: Semoga Jadi Pelecut Buat Klub Lain
-
Bayang-bayang Pemecatan Menghantui, Carlos Pena Umbar Janji
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang