SuaraJabar.id - Membukakan rekening tabungan untuk anak merupakan salah satu langkah untuk memperkenalkan pengelolaan keuangan. Dengan memiliki rekening tabungan, anak dapat belajar mengatur pengeluaran, mengelola tabungan, dan merencanakan finansial.
Untuk keperluan tersebut, orangtua dapat membukakan rekening tabungan khusus anak berusia 12-17 tahun di BRI, yakni Tabungan BRI Junio. Agar menabung menjadi kebiasaan bagi anak, Tabungan BRI Junio Rencana merupakan opsi terbaik.
Dengan Tabungan BRI Junio Rencana, anak diharuskan menabung rutin tiap bulan. Besaran tabungannya bisa disesuaikan berdasarkan tiering yang ditawarkan oleh BRI.
Pertama, paket A dengan setoran bulanan Rp 1 juta selama 12 bulan. Kedua, paket B dengan setoran Rp 750.000 dalam jangka waktu 24 bulan. Ketiga, paket C berupa setoran bulanan sebesar Rp 1 juta untuk 12 bulan. Keempat, paket D berupa setoran bulanan sebesar Rp 750.000 untuk jangka waktu 24 bulan.
Selain bisa menanamkan kebiasaan menabung sejak dini, BRI juga menyediakan hadiah menarik buat anak jika membuka Tabungan BRI Junio Rencana dengan setoran awal Rp 5 juta dan ditahan selama 12 bulan.
Nasabah yang memilih paket A dan paket B bisa mendapatkan hadiah berupa dua tiket masuk KidZania. Sementara itu, nasabah yang memilih paket C dan paket D bisa mendapat hadiah berupa saldo BRImo sebesar Rp 500.000. Setiap hadiah yang ditawarkan memiliki kuota terbatas, yakni sebesar 250 untuk setiap paket. Program tersebut berlaku hingga 31 Desember 2024.
Selain keuntungan tersebut, ada pula benefit lain yang bisa didapat saat membuka Tabungan BRI Junio Rencana, yakni kemudahan transaksi real-time online dan offline di seluruh ATM BRI di Indonesia, bunga tabungan kompetitif, dan kartu ATM gambar karakter favorit. Nasabah juga bisa mendapat gratis cover asuransi kecelakaan diri hingga Rp 150 juta.
Cara pembukaan Tabungan BRI Junio Rencana
Cara pembukaan Tabungan BRI Junio Rencana pun cukup mudah. Orangtua yang telah memiliki rekening tabungan BRI bisa mengisi formulir aplikasi pembukaan rekening.
Lalu, siapkan dokumen kartu keluarga (KK) atau akte kelahiran anak dan fotokopi NPWP orangtua. Jika sudah, orangtua dan anak bisa mendatangi unit BRI terdekat untuk melakukan pendaftaran dan auto fund transfer (AFT).
Yuk segera buat Tabungan BRI Junio Rencana agar anak terbiasa menabung. Dapatkan pula reward menarik dari BRI. Info lebih lanjut kunjungi bbri.id/juniorencana24.
Nah selain Junio Rencana, moms and dads juga bisa membukakan rekening Tabungan BRI Junio via BRImo. Pembukaan rekening via BRImo dapat dilakukan dimanapun dan kapanpun yang akan selesai dalam beberapa menit. Moms and dads juga bisa memanfaatkan fitur transfer otomatis dari rekening orangtua ke rekening anak. Banyak bukan keuntungan yang bisa didapatkan dengan jadi nasabah BRI?
Jadi tunggu apalagi? Yuk segera buka rekening Tabungan BRI karena Tabungan BRI Pas Buatmu!
Berita Terkait
-
Strategi Mengelola Waktu Bermain Gadget Anak sebagai Kunci Kesehatan Mental
-
Cetak 2 Gol, Bukti "Anak Emas" Tak Sekadar Julukan bagi Marselino Ferdinan
-
Malut United, Stadion Kie Raha dan Kembalinya Tanah Legenda Sepak Bola
-
Bigmatch BRI Liga 1: Persija Pede Gebuk Persebaya di Gelora Bung Tomo
-
BRI Berikan Diskon Spesial Layanan Kesehatan di RS Ari Canti Ubud
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
Pilihan
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
-
Bimtek Rp 162 Miliar, Akmal Malik Minta Pengawasan DPRD Terkait Anggaran di Bontang
-
Satu Orang Tarik Pinjaman Rp330 Miliar dengan 279 KTP di Pinjol KoinWorks
Terkini
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan
-
4 Santri Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Sukabumi, BPBD Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Tersedia 100 Ribu Hadiah Termasuk BMW 520i M Sport di BRImo FSTVL, Ini Cara Memenangkannya!
-
Lewat Tanya Sabrina, Kamu Bisa Cari Rekomendasi Merchant Hiburan saat Weekend