Fasilitas Mewah untuk DPRD Kota Bekasi Periode 2019-2024

"Semua kendaraan dinas itu baru, bukan pemakaian yang sebelumnya," kata Ridwan.

Agung Sandy Lesmana
Rabu, 04 September 2019 | 16:08 WIB
Fasilitas Mewah untuk DPRD Kota Bekasi Periode 2019-2024
Suasana kantor DPRD Kota Bekasi sehari setelah pelantikan legislator periode 2019-2024 pada Selasa (27/8/2019) [Suara.com/M Yacub]

"Seharusnya menyesuaikan saja, karena ada aturan yang menyebut disesuaikan dengan kemampuan daerah," ucapnya. 

Bisa saja, alokasi anggaran yang sekarang diplot ke bagian perlengkapan, kata Hamludin dialokasikan ke biaya infrastruktur. Apalagi, pembangunan di Kota Bekasi sudah dua tahun terbengkalai akibat defisit anggaran.

"Jangan belum kerja sudah diberikan fasilitas enak. Bagaimana nasib rakyatnya, karena kondisi keuangan daerah masih terjepit defisit."

Kontributor : Mochamad Yacub Ardiansyah

Baca Juga:Belum Kerja, Anggota DPRD Bekasi Baru Sudah Didemo, Harus Dilantik di Jalan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini