"Bakso tikus kan ini?" tuduh si pemuda bercanda.
"Ya cepetan ah, lama banget," salah seorang pemuda meminta disiapkan lagi siomaynya.
"Batu sih lu," kata si penjual kesal dikerjai mereka.
"Ah enggak enak," komentar pemuda itu lagi.
Baca Juga:Ngenes! Beli Jam Modis di Olshop, Pembeli Melongo Pas Lihat Barangnya
"Kagak enak lu beli," balas si penjual.
"Ya karena kasihan gue, enggak habis," jelas si pemuda.
"Oh gitu," si penjual pun menurut dan melayani menyiapkan siomay.
Tonton videonya DI SINI.
Kendati terkesan kasar, si pemuda menjelaskan bahwa hubungan mereka dengan penjual siomay itu sudah dekat.
Baca Juga:Viral Chat Pemuda dengan Mbak Kos: Jemur CD Jangan Dijembreng Kayak Baliho
Sempat menuai protes dari warganet karena ulah mereka, si penjual siomay pun memberikan penjelasan bahwa candaan tersebut dilatarbelakangi oleh kedekatan mereka.