Warga Bandung Temukan Ratusan Harta Karun Peninggalan Belanda di Area Pesawahan

Ratusan Lebih harta karun itu diduga dikuburkan saat Jepang menginvasi Hindia Belanda.

Ari Syahril Ramadhan
Rabu, 04 Agustus 2021 | 14:04 WIB
Warga Bandung Temukan Ratusan Harta Karun Peninggalan Belanda di Area Pesawahan
Warga Bandung Barat menemukan seratus lebih koin yang diduga peninggalan zaman kolonial Belanda. [Suara.com/Ferrye Bangkit Rizki]

"Dulu memang ada pabrik es punya orang Belanda. Kemungkinan pas perang disimpen barangnya di sini," ujar Dedi.

Ketua Pokdarwis Kampung Pangkalan Hilir Desa Cimanggu, Rosita Lesmana menambahkan, uang koin yang diduga zaman Belanda tersebut akan dijual sebagian untuk kebutuhan pengembangan wisata.

"Tapi kita akan sisakan untuk nantinya dipajang sebagai bukti di sini," tukasnya.

Kontributor : Ferrye Bangkit Rizki

Baca Juga:Viral Lelaki Temukan Harta Karun Saat Beli Celana Bekas, Girang Bukan Kepalang!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak