Sekelompok Geng Motor Serang Warga yang Hendak Salat Subuh di Cimahi

Berdasarkan video berdurasi sekitar 1 menit 20 detik itu, terlihat para pemuda menyerang warga kemudian diserang balik oleh warga

Andi Ahmad S
Selasa, 08 November 2022 | 15:02 WIB
Sekelompok Geng Motor Serang Warga yang Hendak Salat Subuh di Cimahi
Aksi Penyerangan Terhadap Warga di Kebon Kopi, Kelurahan Cibeureum, Kecamatan Cimaji Selatan, Kota Cimahi (tangkapan layar)

"Sudah kami terima (laporannya) dan sudah dicek ke lokasi. Betul ada penyerangan dan seorang korban. Sekarang masih dalam penanganan Satreskrim Polres Cimahi dan Polsek Cimahi Selatan," kata Niko.

Kontributor : Ferrye Bangkit Rizki

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak