Hal itu, kata dia, pasti akan menjadi faktor-faktor penting yang akan dikaji dalam prosesnya. Hanya saja semua akan berpulang kepada aspirasi atau jawaban warga Kota Bekasi itu sendiri.
"Untuk merespon hal tersebut, saya berharap Wali Kota Bekasi segera membentuk tim khusus untuk menggelar referendum kepada warga masyarakat Kota Bekasi," katanya.
Ia mengusulkan kepada masyarakat Kota Bekasi agar mendorong dukungan menjadi Jakarta Tenggara kepada pemerintah setempat.
"Kultur orang Jakarta dengan orang asli Bekasi juga gak jauh berbeda, sama-sama Betawi, dan cenderung heterogen," ujar dia.
Ariyanto memaparkan, Kota Bekasi mempunyai akar sejarah dengan DKI Jakarta. Di mana zaman dahulu terdapat Karasidenan Jatinegara yang kemudian berubah menjadi Bekasi kini.
Baca Juga: Cerita Anggota Paskibraka Asal Bekasi Usai Dapat Hadiah Sepeda dari Jokowi
"Makanya di Jakarta bagian timur masih ada nama Jalan Bekasi di sana karena ada ikatan sejarah yang kuat. Begitupun letak startegis secara geografis, begitu banyak wilayah Bekasi yang berbatasan langsung dengan DKI," ujar dia.
Dengan alasan demikian, Ariyanto kembali menekankan kepada Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi untuk segera menggelar referendum warga Kota Bekasi.
"Insyaallah lembaga-lembaga lain dan keputusan politik akan mengikuti jika memang semua warga nya berkehendak demikian," imbuh dia.
Kontributor : Mochamad Yacub Ardiansyah
Baca Juga: Setelah Bogor, Bekasi Juga Ingin Cerai Dari Jawa Barat, Ini Usulan Namanya
Berita Terkait
-
Selain Lucky Hakim, Istri Wali Kota Bekasi Juga Jadi Korban Amukan Dedi Mulyadi
-
Pelajar Tagih Janji Perbaikan Sekolah ke Walkot Bekasi saat Banjir, Panen Dukungan Publik
-
Wali Kota Bekasi Nginap di Hotel Mewah Saat Rumahnya Kebanjiran, Warganet: Pakai Uang Negara Ngga?
-
Isi Garasi Wali Kota Bekasi Tri Adhianto, Disorot Usai Istri Diduga Ngungsi ke Hotel saat Banjir
-
Sosok Wiwiek Hargono, Istri Wali Kota Bekasi Ngungsi ke Hotel saat Warganya Kebanjiran
Terpopuler
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
- 5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
Pilihan
-
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Pertandingan Liga Italia Ditunda
-
Prabowo Ugal-ugalan Buat Kebijakan, Para Taipan RI Ramai-ramai Larikan Kekayaan ke Luar Negeri
-
Jordi Amat dan Saddil Ramdani Main di Persib? Ini Prediksi Pemain yang Bakal Tergusur
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
Terkini
-
Cianjur Rawan Predator Anak! Ada 17 Kasus Pencabulan dan Pemerkosaan
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI