SuaraJabar.id - Sebanyak 34 sekolah terdampak bencana banjir dan longsor wilayah di Kabupaten Bogor pada Rabu (1/1/2020). Akibatnya, 8.401 siswa dan 330 tenaga pengajar diliburkan sementara.
Sekretaris Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Bogor Atis Tardiana mengatakan, jumlah sekolah terdampak tersebar di tujuh kecamatan dan 14 sekolah di antaranya rusak diterjang banjir dan longsor.
"Jadi ada sebagian sekolah yang rusak, juga ada sekolah yang dijadikan tempat pengungsian dan akses lokasi enggak bisa ditembus karena jalannya terkena longsor," kata Atis pada Rabu (8/1/2020).
Atis menambahkan, sekolah paling terdampak berada di wilayah Bogor Barat, tepatnya di Kecamatan Sukajaya, Kecamatan Nanggung dan Kecamatan Cigudeg.
Baca Juga: Longsor di Bogor, Jokowi Berharap Masyarakat Mau Direlokasi Sejauh 2 Km
"Sekolah yang paling banyak terdampak bencana di Bogor Barat, di Kecamatan Sukajaya, Cigudeg dan Nanggung. Rata-rata bangunan rusak, terancam dan jadi tempat pengungsian korban bencana," jelasnya.
Berikut daftar sekolah terdampak bencana banjir dan longsor dari 7 kecamatan di wilayah Kabupaten Bogor :
1. Kecamatan Sukajaya :
- 2 sekolah rusak berat (SDN Banar 02 dan SDN Cileuksa 02).
- 5 sekolah akses tertutup longsor (SDN Banar 01, SDN Cileuksa 05, SDN Ciputih, SDN Kiarapandak 02 dan SDN Pasirmadang 02).
- 5 sekolah dijadikan tempat pengungsian (SDN Cileuksa 01, SDN Cileuksa 03, SDN Cipayung 01, SDN Cipatat dan SDN Sukajaya 03).
2. Kecamatan Cigudeg :
Baca Juga: Momen Jokowi Hujan-hujanan saat Kunjungi Korban Longsor di Bogor
- 9 sekolah terdampak (SDN Cigowong 01, SDN Cigowong 03, SDN Sukamaju 03, SDN Bunar 02, SDN Bunar 03, SDN Papanggungan, SDN Parakantiga, SDN Sukamaju 01 dan SDN Sukamaju 02).
Berita Terkait
-
Polemik Kunjungan Dinas Sosial Kabupaten Bogor ke Bali, Boros atau Kebutuhan?
-
Dinas Sosial Bogor 'Biarin' Korban Bencana, Pegawai Jalan-jalan ke Bali Pakai Anggaran Rp900 Juta?
-
Viral Dinsos Bogor 'Berlibur' ke Bali, Tinggalkan Warga Hadapi Bencana Alam?
-
Dua Gempa Dahsyat Guncang Kuba, Warga Berhamburan ke Jalan!
-
Warpat, Puncak Asri dan Blok Buah Jadi Target Penertiban di Puncak Bogor Besok
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan
-
4 Santri Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Sukabumi, BPBD Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Tersedia 100 Ribu Hadiah Termasuk BMW 520i M Sport di BRImo FSTVL, Ini Cara Memenangkannya!