SuaraJabar.id - Pernyataan petinggi Sunda Empire, Rangga Sasana bikin Ketua Gerakan Pemuda (PP) Ansor Kabupaten Bekasi, Ahmad Tetuqotaqiudin meradang. Pasalnya, Rangga mengklaim bahwa dirinya adalah Ketua GP Ansor Cibitung.
Pria akrab disapa Atet ini meluruskan jika pernyataan Rangga yang mengaku sebagai Ketua GP Ansor Cibitung adalah klaim sepihak. Menurutnya, tidak ada pengurus cabang kecamatannya yang bernama Rangga Sasana.
"Itu pernyataan bohong, saya sudah cek dan pastikan dari tahun 1990 sampai sekarang 2020 enggak ada nama Rangga sebagai pengurus ataupun pimpinan Ansor," ungkap Atet, Selasa (28/1/2020) saat dihubungi sambungan selularnya.
Atas klaim sepihak itu, Atet meminta Rangga Sasana membuktikan kepada publik melalui media massa dengan menunjukan Kartu Tanda Anggota (KTA) pengurus GP Ansor. Jika tidak terbukti, Atet berencana akan mengsomasi Rangga Sasana atas klaim sepihaknya.
Baca Juga: Polisi akan Panggil Petinggi Sunda Empire Terkait Laporan Roy Suryo
"Saya bisa pastikan tidak ada pengurus atau ketua yang bernama Rangga Sasana, jika kemarin-kemarin dia mengklaim adalah Ketua GP Ansor Cibitung, tolong buktikan saja KTA resmi kepengurusan," tegas dia.
Ia menyebut, jika pernyataan Rangga Sasana adalah halusinasi sebagai pengurus GP Ansor. Sama halnya ia dengan kasus yang sedang didalami oleh Polda Metro Jaya soal Sunda Empire.
"Jangan mengaku-ngaku juga sebagau NU (Nadlatul Ulama) tulen," tutupnya.
Kontributor : Mochamad Yacub Ardiansyah
Baca Juga: Polisi Telisik Laporan Roy Suryo ke Petinggi Sunda Empire soal Sejarah PBB
Berita Terkait
-
Bawa-bawa Siti Khadijah, Ucapan Suswono Soal Janda Kaya Bakal Berujung Laporan Polisi?
-
Jejak Pendidikkan Kepala Badan Penyelenggara Haji Irfan Yusuf yang Juga Cucu Pendiri NU
-
Kawal Ekonomi 8% Prabowo, Kadin dan GP Ansor Akan Teken MoU
-
Sosok Suami Arifatul Choiri Fauzi, Pernah Jadi Orang kepercayaan Gus Dur
-
Jejak Karier Arifatul Choiri Fauzi, Santer Dikabarkan Jadi Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Rooms Inc d'Botanica Bandung Ikut Semarakkan Program Akhir Tahun Artotel Wanderlust Bertajuk "Serenata Akhir Tahun"
-
Miris! Pelajar SMA Cianjur Jadi Kurir Narkoba Internasional, Raup Untung Puluhan Juta
-
Lari Sambil Donasi, OPPO Run 2024 Kumpulkan Dana untuk Pemberdayaan Disabilitas
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024