SuaraJabar.id - Presiden Keadilan Sejahtera (PKS) Sohibul Iman memastikan partai yang dipimpinnya bakal mengusung kader internal dalam Pilkada Depok 2020.
Untuk diketahui, PKS telah menggelar Pemilihan Internal Raya (Pemira) PKS untuk diusung dalam Pilkada 2020, pada pertengahan 2019 lalu. Ketiga kandidat yang menjadi calon wali kota tersebut, Imam Budi Hartono, T Farida Rachmayanti dan Hafid Nasir.
"PKS usulkan tiga nama calon wali kota yang masuk tiga besar pemira dan sudah disodorkan ke DPP, sekarang sedang proses verifikasi," kata Sohibul Iman kepada wartawan seusai acara Latansa PKS Kota Depok di Buperta Cibubur, Jakarta Timur, Minggu (16/2/2020).
Iman mengatakan, ketiga nama ini akan mengerucut menjadi satu nama sebagai calon wali kota yang diusung oleh PKS Depok. Namun jika ada sesuatu terkait dinamika situasi politik tertentu di Depok, PKS dimungkinkan mengusung nama calon lain.
Baca Juga: Setelah PDIP-Gerindra, Empat Parpol Ini Resmi Berkoalisi di Pilkada Depok
"Kami tak acuhkan ketiga nama orang ini, tapi kecuali ada situasi tertentu atau dinamika yang membutuhkan kita bersikap luar biasa, bisa saja ada calon lain," katanya.
Ketika ditanya soal petahana Wali Kota Mohammad Idris yang pernah diusung PKS di Pilkada 2015 lalu, Iman menegaskan hal tersebut tidak menjadi fokus PKS baik ditingkat DPD dan DPP PKS. Meski begitu, Iman mengaku tak menutup kemungkinan PKS akan mengambil Idris pada pilkada nanti.
Namun, Iman mengatakan bisa saja nantinya Idris justru bukan lagi maju sebagai calon wali kota namun sebagai wakil wali kota
"Saya yakin dari tiga itu yang kita ambil. Sampai hari ini di kantong saya tidak ada nama siapa-siapa. Konstelasi politik tidak bisa ditebak. Eksternal hanya ban serep," katanya.
Kontributor : Supriyadi
Baca Juga: Gerindra - PDIP Mantap Bersatu di Pilkada Depok 2020
Berita Terkait
-
Adu Pendidikan Supian Suri Vs Imam Budi, Panas Saling Serang di Debat Terakhir Pilkada Depok
-
Pendukung PKS Bakal Tercerai Berai di Pilgub Jakarta, Ikuti Jejak Anies Dukung Pramono-Rano?
-
Gelar Demo di Depan DPD PKS, Ikatan Santri Jakarta Minta Suswono Ditangkap Buntut Dugaan Penistaan Agama
-
Wansus: Khoirudin Beberkan Rahasia PKS Jakarta Menang Banyak di Pileg 2024
-
Bansos di Jakarta Merosot Selama 2 Tahun, Legislator PKS Suhud Curiga Dipolitisir: Masalah Ini Harus Clear!
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan