SuaraJabar.id - Satu orang tewas dalam peristiwa jembatan ambruk di Purwakarta, Jawa Barat, Jumat (3/4/2020). Ada 4 orang tertimbun saat jembatan itu ambruk.
Tim gabungan terdiri dari Dinas Pemadam Kebakaran dan Penanggulangan Bencana Purwakarta, serta Polres Polres Purwakarta mengevakuasi korban tertimbun reruntuhan jembatan ambruk di Desa Cijunti, Kecamatan Campaka, Kabupaten Purwakarta.
Dalam insiden itu empat warga menjadi korban. Tiga berhasil dievakuasi telah dilarikan ke rumah sakit guna mendapatkan penangan pihak medis, dan satu korban tertimbun baru berhasil dievakuasi.
"Satu korban tertimbun itu berjenis kelamin perempuan dan sudah berhasil dievakuasi dalam kondisi meninggal, tiga orang lainnya selamat. Jadi, seluruh korban ada empat orang," ungkap Kapolres Purwakarta, AKBP Indra Setiawan.
Baca Juga: Jembatan Ambruk di Purwakarta, 6 Orang Tertimbun
Ia menjelaskan, proses evakuasi berlangsung selama dua jam. Lamanya proses evakuasi karena kondisi korban tertimbun dan hanya terlihat kepala dan tangan.
"Kami akan terus lakukan evakuasi barangkali ada korban lain tertimbun," ujar Kapolres.
Diketahui, ambruknya jembatan penghubung antar desa tersebut diduga tanah labil akibat diguyur hujan sejak beberapa hari terakhir.
Berita Terkait
-
Rayakan Hari Kartini, SMA Negeri 1 Purwakarta Gelar Parade dan Fashion Show
-
Edukatif! Ekskul MMBC SMA Negeri 1 Purwakarta Garap Film Pendek Tema Bersedekah
-
Curug Suhada, Wisata Air Terjun Gratis untuk Healing di Akhir Bulan
-
Urban Farming Center, Tempat Wisata Edukasi Cocok untuk Wisata Anak Sekolah
-
Situ Wanayasa, Suguhkan Panorama Danau Seluas 7 Hektare di Purwakarta
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Ekonomi Sulit? 3 Kisah Inspiratif Buktikan Toko Ritel Ini Solusi Hemat untuk Keluarga Indonesia
-
Jangan Sampai Ada Korban Lagi, Dedi Mulyadi Wanti-wanti Katering Program Makan Bergizi Gratis
-
Jadi Sorotan Dedi Mulyadi, Bupati Subang Klaim Premanisme di Pabrik BYD Tuntas
-
Modern Cancer Hospital Guangzhou: Bangun Kembali Kehidupan dengan Minimal Invasif Terintegrasi
-
Imigrasi Jabar Bongkar Potensi Bahaya Orang Asing di Bandung-Cimahi!