SuaraJabar.id - Polemik mogoknya para tukang panggul jenazah Covid-19 di Pemakaman Cikadut, Kota Bandung semakin memanas.
Aksi mogok tukang panggul itu bersumber dari rasa kekecewaan mereka dengan Pemerintah Kota Bandung.
Para tukang panggul menyayangkan pernyataan dari Wali Kota Bandung Oded Muhammad Danial yang menyebut mereka melakukan pungli ke keluarga jenazah covid-19.
Buntutnya, aksi mogok pun dilakukan para tukang panggul hingga menyebabkan beberapa jenazah terabaikan.
Baca Juga: Pengangkut Jenazah Mogok, Ini Kata Keluarga Jenazah Covid-19
Berikut adalah fakta-faka mogoknya tukang pikul jenazah covid-19 di Bandung gegara pernyataan Mang Oded yang telah dirangkum SuaraJabar.id, Kamis (28/1/2021).
1. Berawal dari postingan Mang Oded
Pernyataan Mang Oded di Instagram diduga menjadi sumber kekecewaan para tukang panggul jenazah covid-19.
Mereka dituding melakukan pungli kepada keluarga jenazah covid-19. Berikut adalah pernyataan Mang Oded di Instagram.
Kenapa masih ada yang tega?
Baca Juga: Cerita Tukang Panggul Jenazah COVID-19 Cikadut Sakit Hati ke Wali Kota Oded
Insya Allah Pemerintah Kota Bandung selalu memberikan pelayanan dan perhatian yang tanpa perlu memperhatikan anggaran bagi para keluarga yang harus melakukan pemakaman.
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang