SuaraJabar.id - Berikut ini nama bayi laki-laki bahasa Sunda yang punya arti bagus dan baik. Bahkan arti nama bayi laki-laki Sunda ini diambil dari tokoh pewayangan.
Untuk memberikan nama, Anda memang harus selektif sekali. Sebab nama adalah doa.
Berikut nama bayi laki-laki bahasa Sunda:
1. Ageng: anak laki-laki
2. Amar: yang ramai
3. Ahmad: terpuji
4. Ammaar: Yang ramai
5. Asta: Bumi
6. Astrajingga: (bentuk lain dari Cepot) tokoh wayang anak tertua Semar
Baca Juga:Pria Pakistan Tembak Mati Bayinya Sendiri, Motif Pembunuhan Bikin Sakit Hati
7. Aqan: Bangsawan