Dukung Prabowo-Gibran, Presiden KSPN: Kalau Terpilih Realisasikan Program, Kalau Nggak...

"Insya Allah bapak terpilih, mohon bisa dipertanggung jawabkan, soalnya nanti saya akan dikejar-kejar oleh pekerja buruh,"

Galih Prasetyo
Minggu, 14 Januari 2024 | 19:51 WIB
Dukung Prabowo-Gibran, Presiden KSPN: Kalau Terpilih Realisasikan Program, Kalau Nggak...
Konfederasi Serikat Pekerja Nusantara (KSPN) menegaskan siap untuk memenangkan Calon Presiden (Capres) dan Wakil Presiden (Wapres) nomor urut 2 Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming [Suara.com/Rahman]

"Saya dari hati yang paling dalam saya hormat sama para pekerja, saya hormat sama para petani, saya hormat sama nelayan. Sama semua orang yang bekerja dengan halal bekerja dengan tenaganya, iya penarik becak, buruh pelabuhan, pemulung, tukang sapu, tukang baso, tukang cendol semua bekerja," tegasnya.

Kontributor : Rahman

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak