Cegah Pungutan Liar di Jalur Wisata, Pemprov Jawa Barat Koordinasi dengan Aparat Keamanan

Sebelum telah terjadi beberapa kasus di jalur wisata yang membuat wisatawan dirugikan.

Syaiful Rachman
Jum'at, 27 Desember 2024 | 06:20 WIB
Cegah Pungutan Liar di Jalur Wisata, Pemprov Jawa Barat Koordinasi dengan Aparat Keamanan
Pusat Pemerintahan Provinsi Jawa Barat, Gedung Sate, Bandung. (ANTARA/Istimewa)

Namun, dalam mencari jalur alternatif juga berisiko, jarak bisa menjadi lebih jauh, tersesat karena petunjuk di aplikasi tidak akurat atau potensi gesekan dengan warga sekitar yang merasa terganggu jalan di lingkungannya mendadak macet.

"Jadi lebih bijak memilih antre di jalur utama, biar lama, tapi aman karena banyak sesama wisatawan dan petugas daripada memilih jalur alternatif dengan berbagai risiko yang ada," tuturnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini