SuaraJabar.id - Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi akan mengubah minibus yang merupakan salah satu kendaraan dinas gubernur menjadi mobil rumah sakit.
Nantinya, mobil rumah sakit dilengkapi dengan beberapa alat kesehatan yang dapat memberikan layanan kepada masyarakat.
“Pak Sekda nanti sama bapak alokasikan ini (minibus) ubah jadi mobil rumah sakit,” ucap Dedi, dalam video yang diunggah di akun YouTube pribadinya.
“Yang ada pemeriksaan jantung, pemeriksaan ibu hamil. Kalau bisa, bisa mendeteksi kanker di sini, pemeriksaan darah,” imbuhnya.
Baca Juga: Polda Jawa Barat Amankan Tiga Penipu Asal Nigeria
Dengan mengubah minibus kendaraan dinas gubernur menjadi mobil rumah sakit, Dedi berharap masyarakat dapat memanfaatkannya.
“Jadi gubernur itu punya mobil rumah sakit, tapi bukan buat saya tapi masyarakat,” ucap Dedi.
Selain itu, Dedi juga akan mengalokasikan sejumlah kendaraan dinas gubernur untuk perangkat daerah. Salah satunya kendaraan roda dua yang dapat memperkuat layanan Dinas Perhubungan Jabar.
“Pak Sekda, ini (sepeda motor) saya gak mungkin pakai. Sayang. Kira-kira cocoknya untuk apa? Dishub? Dishub bisa. Patroli agar bantu polisi tidak macet-macet di Jawa Barat itu jalurnya. Keliling. Ini untuk Dishub, ubah menjadi motor dinas untuk Dishub,” tutur Dedi.
Baca Juga: Resmi Jabat Bupati Bekasi, Ade Kuswara Kunang: OPD Kalau Tidak Fatsun Saya Ganti, Mutasi dan Rotasi
Berita Terkait
-
Dari Aura Kasih Untuk Dedi Mulyadi: Wilujeung Tepang Taun Kang
-
Dedi Mulyadi Dijodohkan dengan Aura Kasih? Gus Miftah: Siapa Tahu...
-
Teman Deddy Corbuzier Sampai Putus Gegara Isu Selingkuh Ridwan Kamil dan Lisa Mariana: Bodoh Banget!
-
Gaya Dedi Mulyadi Hadiri Undangan Dicap Mirip Imej Jokowi dan Ahok Saat Berstatus Pejabat
-
Ayu Aulia Ngaku Dibantu Ridwan Kamil Saat Covid, Auto Kena Cibir: Kenapa yang Modelan Begini?
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Terima Apa Adanya, Ni Luh Nopianti Setia Menunggu Hingga Agus Difabel Bebas
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan RAM 8 GB, Terbaik April 2025
-
Tier List Hero Mobile Legends April 2025, Mage Banyak yang OP?
-
Ratusan Warga Geruduk Rumah Jokowi, Tuntut Tunjukkan Ijazah Asli
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB, Andalan dan Terbaik April 2025
Terkini
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang
-
Keberlanjutan Kinerja Jangka Panjang, BRI Siapkan Dana Rp3 triliun untuk Buyback Saham