Anne Ratna Mustika Kebelet Cerai dengan Dedi Mulyadi, Geger Dua Mayat Misterius di Bandung

Soal materi gugatan kata Anne, adalah permasalahan ruah tangga yang ia alami sejak beberapa tahun terakhir.

Galih Prasetyo
Kamis, 17 November 2022 | 09:37 WIB
Anne Ratna Mustika Kebelet Cerai dengan Dedi Mulyadi, Geger Dua Mayat Misterius di Bandung
Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika bersama Dedi mulyadi dan hakim moderator di ruang mediasi Pengadilan Agama Purwakarta. [Jabarnews.com]

SuaraJabar.id - Berita terpopuler SuaraJabar.id pada Rabu (16/11) ada proses mediasi sidang perceraian Anne Ratna Mustika dan Dedi Mulyadi. Lalu ada soal penemuan dua mayat misterius di Bandung.

Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika buka suara terkait proses mediasi dengan Dedi Mulyadi di Pengadilan Agama Purwakarta pada Rabu (16/11/2022) yang hanya berlangsung selama lima menit.

Anne Ratna Mustika usai persidangan buka suara terkait hal itu. Soal materi gugatan kata Anne, adalah permasalahan ruah tangga yang ia alami sejak beberapa tahun terakhir.

Dua mayat misterius tergeletak di Jalan Sudirman, Kota Bandung, tepatnya di wilayah perbatasan antara Kota Bandung dengan Kota Cimahi.

Baca Juga:Anne Ratna 'Cium Tangan' Saat Bertemu Dedi Mulyadi di Ruangan Ini, Mungkinkah Ada Kesempatan Cabut Gugatan?

Mayat itu ditemukan oleh warga pada Rabu (16/11/2022). Beberapa mengambil foto dan video hingga video dua mayat misterius itu beredar di jejaring perpesanan.

1. Dua Mayat Misterius Tergeletak di Jalan Sudirman Kota Bandung, Begini Kata Polisi

Ilustrasi mayat. [Antara]
Ilustrasi mayat. [Antara]

Dua mayat misterius tergeletak di Jalan Sudirman, Kota Bandung, tepatnya di wilayah perbatasan antara Kota Bandung dengan Kota Cimahi.

Mayat itu ditemukan oleh warga pada Rabu (16/11/2022). Beberapa mengambil foto dan video hingga video dua mayat misterius itu beredar di jejaring perpesanan.

Baca selengkapnya

Baca Juga:Teka-teki Kematian Tragis 2 Perempuan di Jatim, Mahasiswi UNAIR dan Guru MTS Sampang

2. Mediasi Cuma Lima Menit, Anne Ratna Mustika Kebelet Cerai dengan Dedi Mulyadi Gara-gara Ini

DOK - Calon Wakil Gubernur Jabar nomor urut empat Dedi Mulyadi (kiri) didampingi istri Anne Ratna Mustika, menunjukkan surat suara saat menggunakan hak pilih di TPS 6 Purwakarta, Jawa Barat, Rabu (27/6). Pilgub Jabar diikuti empat pasang cagub dan cawagub dengan jumlah daftar pemilih tetap (DPT) sebanyak 31.735.133 pemilih. [ANTARA FOTO/Agung Fatma Putra/agr/ama/18]
DOK - Calon Wakil Gubernur Jabar nomor urut empat Dedi Mulyadi (kiri) didampingi istri Anne Ratna Mustika, menunjukkan surat suara saat menggunakan hak pilih di TPS 6 Purwakarta, Jawa Barat, Rabu (27/6). Pilgub Jabar diikuti empat pasang cagub dan cawagub dengan jumlah daftar pemilih tetap (DPT) sebanyak 31.735.133 pemilih. [ANTARA FOTO/Agung Fatma Putra/agr/ama/18]

Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika buka suara terkait proses mediasi dengan Dedi Mulyadi di Pengadilan Agama Purwakarta pada Rabu (16/11/2022) yang hanya berlangsung selama lima menit.

Anne Ratna Mustika usai persidangan buka suara terkait hal itu. Soal materi gugatan kata Anne, adalah permasalahan ruah tangga yang oa alami sejk beberapa tahun terakhir.

Baca selengkapnya

3. Dedi Mulyadi dan Anne Ratna Mustika Cuma 5 Menit di Ruang Mediasi, Pertanda Apa?

DOK - Anggota DPR RI Dedi Mulyadi membagikan kegiatannya saat membantu janda yang merupakan warga Babakansari, Jawa Barat. (tangkap layar/ig @dedimulyadi71)
DOK - Anggota DPR RI Dedi Mulyadi membagikan kegiatannya saat membantu janda yang merupakan warga Babakansari, Jawa Barat. (tangkap layar/ig @dedimulyadi71)

Proses perceraian Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika dan Dedi Mulyadi kembali berlanjut di Pengadilan Agama Purwakarta pada Rabu (16/11/2022).

Setelah Dedi Mulyadi dan Anne Ratna Mustika hadir di Pengadilan Agama Purwakarta, keduanya langsung masuk ke ruang mediasi. Proses mediasi itu dipimpin oleh hakim mediator.

Baca selengkapnya

4. Dinilai Tak Punya Lawan di Jawa Barat, Uu Ingin PPP Usung Ridwan Kamil Jadi Capres 2024

DOK - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyampaikan paparannya dalam acara Farewell Event Gubernur DKI Jakarta di Djakarta Theatre, Jakarta Pusat, Minggu (2/10/2022). [Suara.com/Alfian Winanto]
DOK - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyampaikan paparannya dalam acara Farewell Event Gubernur DKI Jakarta di Djakarta Theatre, Jakarta Pusat, Minggu (2/10/2022). [Suara.com/Alfian Winanto]

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dinilai sebagai sosok yang memiliki track record kepemimpinan yang baik sehingga layak untuk berkiprah di level nasional, baik menjadi Presiden atau Wakil Presiden.

Untuk itu, Wakil Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Jawa Barat (Jabar), Uu Ruzhanul Ulum berharap partai yang menaunginya, yang juga tergabung dalam Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) segera mengusung Ridwan Kamil sebagai Calon Presiden (Capres) 2024.

Baca selengkapnya

5. Isak Tangis Iringi Kedatangan Dua Korban Tewas di Perbatasan Cimahi-Bandung

Kedatangan Dua Korban di Kelurahan Cibabat, Kecamatan Cimahi Utara, Kota Cimahi. Keduanya Ditemukan Tewas di Jalan Sudirman, Kota Bandung [Suara.com/Ferry Bangkit]
Kedatangan Dua Korban di Kelurahan Cibabat, Kecamatan Cimahi Utara, Kota Cimahi. Keduanya Ditemukan Tewas di Jalan Sudirman, Kota Bandung [Suara.com/Ferry Bangkit]

Dua korban yang ditemukan tewas di Jalan Sudirman, Kota Bandung pada Rabu (16/11/2022) dini hari tiba di rumah duka sekitar pukul 15.30 WIB.

Kedua korban yang diketahui bernama Reza Satria (19) tahun dan Muhammad Galih (22), warga Jalan Pasantren, RT 04/15, Kelurahan Cibabat, Kecamatan Cimahi Utara, Kota Cimahi.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini