SuaraJabar.id - Cara daftar online BPJS Ketenagakerjaan bisa dilakukan di mana saja, asal perangkat terhubung internet. Apalagi di masa pandemi Covid-19 seperti ini, mendaftar BPJS Ketenagakerjaan dipermudah dengan hadirnya sistem online.
Layanan ini menjadi solusi bagi masyarakat untuk mengurangi tingkat kerumunan yang terjadi. Selain itu layanan online juga terbilang mudah dan cepat. Misalnya daftar online BPJS Ketenagakerjaan.
Untuk mendaftar, tentunya peserta harus memenuhi persyaratan yang sudah ditentukan. Peserta dapat mendaftarkan diri melalui aplikasi BJPSTKU, untuk mendapat nomor KPJ yang nantinya digunakan untuk mendaftar di aplikasi BJPSTKU.
Berikut cara daftar online BPJS Ketenagakerjaan yang perlu diketahui.
Baca Juga: 4 Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan, Cukup SMS dan Download Aplikasi
1.Buka Website
Cara daftar online BPJS Ketenagakerjaan yakni, buka website www.bpjsketenagakerjaan.go.id.
2.Isi Data Diri
Pada langkah ini peserta diarahkan untuk mengisi informasi atau data diri diantaranya : NIK, KPJ atau nomor BPJS Ketenagakerjaan, nama lengkap, nomor telepon, wilayah pelayanan, cabang pelayanan, tanggal kedatangan dan jam kedatangan. Setelah selesai klik simpan.
3.Konfirmasi
Di sini, peserta diminta menunggu konfirmasi dari pihak BPJS Ketenagakerjaan yang akan dikirim melalui nomor telepon, Yang nantinya digunakan untuk menunjukan pesan tersebut kepada pihak BPJS Ketenagakerjaan.
Untuk diketahui tidak semua peserta mendapat tanggal serta jam kedatangan yang diinginkan. Karena itu semua bergantung pada ketersediaan kuota.
Proses pembatasan wakttu untuk proses antrian adalah satu jam. Apabila dalam satu masa tunggu tak kunjung tiba, maka pendaftaran tersebut dinyatakan hangus dan peserta harus mengulang kembali pendaftaran dari awal.
Baca Juga: Begini Cara Login BPJS Ketenagakerjaan dari Aplikasi BPJSTKU dan Situs Resmi
Demikian cara daftar online BPJS Ketenagakerjaan.
Kontributor : Raditya Hermansyah
Berita Terkait
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Sosialisasikan Standar Pelayanan, BPJS Ketenagakerjaan Pastikan Layanan Cepat dan Tepat
-
Tiga Kru tvOne yang Meninggal Akibat Kecelakaan di Tol Pemalang Terima Manfaat BPJS Ketenagakerjaan
-
Cegah Fraud, BPJS Ketenagakerjaan Perkuat Integritas dan Pengelolaan Risiko
-
Petani dan Nelayan Kontributor Pembangunan, Ombudsman: Perlindungan BPJS Ketenagakerjaan Sangat Penting
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
Terkini
-
Miris! Pelajar SMA Cianjur Jadi Kurir Narkoba Internasional, Raup Untung Puluhan Juta
-
Lari Sambil Donasi, OPPO Run 2024 Kumpulkan Dana untuk Pemberdayaan Disabilitas
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya