SuaraJabar.id - Warga yang sedang menjalani isolasi mandiri atau isoman karena positif COVID-19 terkadang membutuhkan terapi oksigen untuk mempercepat proses penyembuhan.
Berbeda dengan pasien COVID-19 yang dirawat di rumah sakit, pasien isoman di rumah harus memenuhi kebutuhan oksigen secara swadaya.
Biasanya, keluarga terdekat atau aparat kedaerahan seperti RT, RW dan aparat desa akan membantu pasien isoman untuk memenuhi kebutuhan oksigen. Seperti mencari tabung dan mengisi ulang oksigen.
Lokasi agen tabung oksigen di Bandung Raya bisa dilihat di sini.
Baca Juga:Muncul Poster Larangan Sebar Berita Covid-19, Ini Respon Ganjar Pranowo
Berikut lokasi agen tabung oksigen atau Daftar Tempat Isi Ulang Oksigen di Bandung lengkap dengan nomor kontak, dikutip dari laman Pikobar Jabar.
Kota Bandung:
1. PT Citra Teknik Medika
Alamat: Jalan Peta, Kelurahan No.226, RT.06/RW.05, Suka Asih, Kecamatan Bojongloa Kaler, Kota Bandung
Kontak: 085287557572
Keterangan: Isi Ulang Oksigen RS & Masyarakat
2. PT Trijaya Gasesindo
Baca Juga:Sejumlah Kota di China Larang Warganya yang Belum Vaksin Beraktivitas di Keramaian
Alamat: Jalan Soekarno-Hatta, No.203, Babakan Ciparay.
Kontak: 0812 2455 863
Keterangan: Isi Ulang Oksigen RS